Sabtu, 12 September 2015

Aplikasi BPJS Ketenaga Kerjaan di Android (dulu Jamsostek) | Cek Saldo dan Simulasi

Unknown

Download Aplikasi Ketenaga Kerjaan di Smartphone Android – hy guys,sudah pada menggunakan aplikasi yang dapat cek saldo hari tua online,serta informasi yang berkaitan dengan ketenaga kerjaan belum?

Jika belum,kamu bisa download aplikasinya-nya gratis di smartphone yang teman-teman gunakan. BPJSTK Mobile ini adalah Aplikasi pelayanan untuk peserta sebagai bentuk perluasan media layanan informasi Program BPJS Ketenagakerjaan agar dapat di akses dimanapun dan kapanpun.
Aplikasi akan terus di kembangkan sesuai dengan kebutuhan peserta BPJS Ketenagakerjaan mempermudah mendapatkan informasi yang berkaitan dengan program pelayanan yang selalu hadir di perangkat smartphone.

Nah jika teman-teman sudah tidak dalam keadaan bekerja lagi dan mengikuti program BPJS ketenaga kerjaan atau yang dulu disebut JAMSOSTEK,kamu bisa lihat saldo yang kamu miliki saat masih bekerja di aplikasi ini. Caranya cukup mudah,kamu cukup download aplikasinya lalu isi form yang disediakan dan ikuti petunjuk didalamnya. Kamu juga bisa ambil saldonya melalui kantor BPJS setempat bagi yang sudah tidak bekerja atau pensiun. Tetapi perlu dibaca untuk persyaratannya ya. Semoga bermanfaat

Fitur aplikasi :
1.Pendaftaran menggunakan Data kependudukan
2.Cek Saldo Jaminan Hari Tua (JHT) secara Online cepat dan akurat
3.Simulasi Perhitungan Jaminan Hari Tua (JHT)
4.Informasi Program
5.Informasi Kantor Cabang
6.Informasi Pusat layanan dan Sosial Media


Aplikasi BPJS Ketenaga Kerjaan di Android (dulu Jamsostek) | Cek Saldo dan Simulasi

Download BPJSTK Mobile Via Play Store
Sumber : bpjsketenagakerjaan.go.id


0 komentar:

Posting Komentar

 

Teknologi

Resources

Travel

Labels